Teman-Teman, apakah kalian sudah bisa membaca Al-Qur'an dengantartil? Membaca Al-Qur'an dengan tartil sangat dianjurkan lho, supayabacaannya terdengar jelas dan maknanya tepat. Kalau belum bisamembaca dengan tartil dan lancar, jangan bersedih. Kalian bisabelajar bersama Ayub, Yumna, dan teman-temannya di komik ini, kok. Bersama mereka, kalian dapat belajar tentang huruf hijaiyah, harakat,hukum bacaan nun sukun dan tanwin ,mad,ghunnah, tafkhim, tarqiq,dan masih banyak lagi. Selain itu, kalian juga dapat mengikuti kisahseru sehari-hari Ayub dan teman-temannyayang kocak dan menghibur.
Setelah berdakwah selama 13 tahun di Mekah Allah memerintahkan Nabi Muhammad saw. dan kaum Muslimin Mekah untuk hijrah ke Madinah. Penduduk Madinah menyambur Rasulullah saw. dengan sukacita. Mereka sangat gembira dengan kehadiran Rasulullah saw. Meskipun banyak penduduk Madinah yang telah memeluk islam itu tidak membuat Rasulullah saw. berhenti berdakwah. Rasulullah saw. terus menyampaikan ajaran Islam ke berbagai daerah kabilah hingga kepada para penguasa di luar Jazirah Arab. Saat di Madinah pula Allah mengizikan kaum Muslimin berperang melawan kaum kafir. Peperangan apa saja yang dialami oleh kaum Muslimin selama di Madinah ? Apakah Rasulullah saw. dan kaum Muslimin akan kembali ke Mekah ?Komik ini berisi kisah Nabi Muhammad saw. sejak Hijrah ke Madinah hingga beliau saw. wafat. Tidak hanya itu komik ini juga menjelaskan sifat-sifat dan kepribadian Nabi Muhammad saw. yang mulia. Semoga dengan membaca buku ini kita semakin mencintai Rasulullah saw. dan menjadikan beliau saw. sebagai teladan kita.
Ima heran mengapa Puti tampak meminta uangkepada teman-temannya. Ternyata Puti sedangberjualan cokelat. Adik Puti sakit dan butuh biaya untuk berobat. Apa yang akan Ima lakukan sebagai teman?Apakah ia akan membantu Puti atau malah mengejeknya?Yuk, baca buku ini untuk mengetahuinya!
Bilal, Nai, ayah, dan bunda herndak pergi berkemah.Sebenarnya Bilal tidak ingin berkemah karenamenurutnya berkemah itu tidak asyik. Akan tetapi,sesampai di perkemahan Bilal melihat sesuatu yangmembuat ia jadi suka berkemah. Di perkemahan jugaBilal baru tahu tentang penciptaan malaikat.Apa yang dilihat Bilal sehingga ia jadi suka berkemah,ya? Apa yang diceritakan bunda tentang penciptaanmalaikat? Temukan jawabannya di buku ini, ya'
Al Qur'an Althaf hilang. Bapak berjanji akan membelikan Al-Qur'an yang baru. Akan tetapi, Althaf tidak mau. Althaf bersikeras mencari Al Qur an itu. Mengapa Althaf begitu menyayangi AlQuran itu, ya? yuk, baca cerita ini! Insya Allah kalian akan tahu.
Kondisi Buku : Segel (Baru), Original 100% (Garansi Anti Bajakan)Hujan turun saat Gema dan Ginasedang bermain di teras rumah.Gina ingin sekali makan es krimtetapi cuaca sedang dingin.Apa yang sebaiknya Gema lakukan ya?Yuk ikuti serunya kisah Gema dan Gina dalam buku ini.Dilengkapi :-Kisah Sirah-Aktivitas-Boneka Kertas
Kondisi Buku : Segel (Baru), Original 100% (Garansi Anti Bajakan)Duh, kenapa suara Gina jaditerdenear kecil? Gema ingin tahu ada apa di dalam telinganya.Gina muncul sambil membawa kemoceng dan mengejar Gema.Untuk apa Gina membawa-bawa kemoceng, ya? Yuk, ikuti ce,ita seru Gema dan Gina di buku Seri Pancaindra ini.
Kondisi Buku : Segel (Baru), Original 100% (Garansi Anti Bajakan)Apakah makanan terbaik kelinci? Di manakah kelinci menyimpan makanannya? Kapankah anak kelinci dapat melihat? Apa kegiatan yang digemari kelinci? Yuk, temukan keistimewaan kelinci di dalam buku ini. Di buku ini, kamu juga bisa mencari gambar-gambar tersembunyi menggunakan senter, lho. Cari tahu fakta ilmiah hamster dan kucing di buku lainnya, ya. Buku mengunakan kertas HVS 100 gsm dengan ilustrasi yang cantik yang membuat anak-anak tertarik untuk membaca buku ini, jangan lupa ikuti seri selanjutnya tentang kucing dan Hamster, selamat membaca.
Kondisi Buku : Segel (Baru), Original 100% (Garansi Anti Bajakan)Assalamualaikum, Ayah dan Bunda. Berapa panjang tubuh paus ?Berapa banyak makanan paus ?Apakah paus saat ini masih ada ? Yuk, ikuti kisah seru paus dalam buku ini.Di buku ini, kamu juga bisa mencari gambar-gambar tersembunyi menggunakan senter, lho
Untuk Usia 6 Tahun keatasPetualangan Tayra - Telur Yang BerkilauPe Saat Andrea sedang memetik buah beri,tiba-tiba sebutir telur besar berwarna putih mendarat di sampingnya. Si kembar memutuskan membawa telur itupulang. Mereka senantiasa menjaganya dan berharap telur itu akan menetas pada waktunya.Saat malam hari,tiba-tiba Andrea melihat keanehan pada telur itu. Andrea takjub dan seakan-akan tidak percaya dengan apa yang dilihatnya. Andrea menceritakan keanehan itu pada Andre,namun saudara kembarnya itu tidak percaya.Hingga akhirnya Andre menyaksikannya sendiri. Dan ia yakin bahwa telur itu memang istimewa! Sebenarnya apa yang terjadi? Ikuti kisah selengkapnya yuk! Baca juga kelanjutan kisah petualangan Tayra lainnya. Pasti seru!Pastikan untuk mendapatkan judul-judul ini:1.Dragon Tale - Telur Naga Yang Malang2.Dragon Tale - Telur Yang Berkilau3.Dragon Tale - Naga Bersayap4.Dragon Tale - Tayra Anakku!
Ukuran Buku 23x30 cmEnglish DescriptionAn adventure that provides opportunities for very young learners to explore the fundamentals of literacy , numeracy, shapes etc. with ease.Frido and Pinkie are two lively characters that will definetely captivate and retain children's interest in learning Bahasa Indonesiasebuah petualangan yang memberikan kesempatan bagi anak usia dini untuk mengeksplorasi dasar-dasar literasi, berhitung, bentuk, dll dengan mudah. Frido dan Pinkie adalah dua karakter yang hidup yang pasti akan memikat dan mempertahankan minat anak dalam belajar.Be sure to get these titles:1.Frido And Pinkie - Abc2.Frido And Pinkie - 1233.Frido And Pinkie - colours4.Frido And Pinkie - opposites
Kalian sudah tahu atau pernah mendengar istilah wartawan, kan? Itu lho, orang yang ke sana kemari buat mencari berita. Pekerjaan mereka sangat seru dan menantang! Apakah kalian punya cita-cita untuk jadi wartawan? Atau, tertarik buat mencari tahu bagaimana mereka bekerja? Ayo temukan semuanya di buku ini.Kak Mastris Radyamas dan Kak Kabun Triyatno telah berpengalaman di dunia jurnalistik. Mereka berkolaborasi dan menulis panduan asyik buat kalian. Kalian bisa tahu seluk beluk dan serunya dunia wartawan. Buku ini dilengkapi note interaktif, jadi kalian bisa latian menulis berita di sini.Ayo belajar bareng buku ini
Papa idamanku adalahpapa yang lembut, berwibawa, punya waktu untuk keluarga, dan tegas saat memberi nasihat. Tapi nyatanya Papaku nggak begitu. Papaku adalah papa yang lebay dan suka menggombal. Ih, memangnya Papa itusastrawanataupujanggaapa? Nggakbanget. Aku selalu kesal pada sifat lebay Papa. Kan malu kalau didengar teman-teman. Tapi kemudian sebuah rahasia tentang masa lalu Papa mulai terungkap. Rahasia itu menjelaskan alasan di balik ke-lebay-an Papa. Aku akan mengungkap rahasia yang disimpan Papa. ***Nah, teman-teman, penasarankan dengan cerita lengkap kisah di atas. By the way, cerita di atas adalah potongan dari cerpen Papa Idamanku yang merupakan cerpen Pemenang Kompetisi Menulis Indiva 2019 Kategori Cerpen PECI. Yuk baca buku yang berisi dua belas cerpen ini!
Kamu, kok, mau berteman dengan Dinda si miskin? ketus seorang anak perempuan saat kelas 4. Jangan gitu, Naya. Aku berhak memilih temanku sendiri. Kalian tidak usah ikut campur! tukas Ainun marah. Dia tidak suka sahabatnya dicela seperti itu. Cari sahabat yang setara dong, Ainun. Contohnya aku yang kaya raya ini! bantah Najwa mengangkat kepalanya tinggi-tinggi sambil menepuk dadanya. Bukannya Dinda yang beda jauh denganmu! Aku tidak berteman dengan Ainun karena dia kaya! seru Dinda menimpali walaupun tubuhnya gemetaran hebat.Apa yang terjadi dengan mereka, ya? Mengapa Naya tidak memperbolehkan Ainun berteman dengan Dinda? Apa kalian juga penasaran?Kalau gitu, nggak usah ragu lagi untuk beli buku ini, ya! Setelah itu, cari jawaban dalam kumcer ini. Selain cerpen Kristal Persahabatan, masih ada 9 cerpen menarik lainnya lho! Selamat membaca
Teman-teman, perkenalkan namaku Dita Putri Cahyani. Meskipun aku buta, aku berkeinginan untuk ikut lomba menghafal al Quran. Aku bercita-cita menjadi hafidzah suatu saat nanti.Indra penglihatanku memang tak sempurna, tapi aku tak menyerah. Aku ingin membuktikan kekurangan bukanlah sebuah keterbatasan. Apalagi Mama dan Ayah senantiasa mendukungku. Dengan ridha Allah, aku yakin aku bisa!Teman-teman, selamat membaca kisahku ini ya. Semoga bisa mengambil pelajaran. Baca juga sebelas cerita lain dalam kumpulan cerpen ini. Salam semangat selalu.
Hilma dikenal sebagai anak yang disiplin dan bertanggung jawab. Siang tadi Fira minta tolong padanya untuk membelikan permen kapas apel. Hilma bersedia dan berjanji akan mengantarkan pukul lima. Tapi sebelum berangkat, Bunda menyuruh Hilma bersih-bersih ruang keluarga dan dapur. Pukul setengah empat Hilma baru bisa berangkat ke penjual permen, dan dia masih harus mengantre! Duh, waktunya cukup nggak ya?Teman-teman, yuk, kita belajar menjaga amanah bersama Hilma. Ada juga delapan cerpen lain yang tak kalah menarik. Jangan lewatkan
Kalau misalkan kita memakai pasmina, kan memang pemakaiannya diputar-putar, ya? Bentuk pasmina memang panjang, tapi ketika dibuat agar bergaya, hasilnya akan terlihat pendek dan tidak menutupi dada. Jadi mungkin lebih baik kita menggunakan jilbab yang lebar sehingga bisa menutupi dada.Begitu kata Ustadzah. Sontak teman-teman menatap ke arah Aleya. Kulihat Aleya. Ia memang orang yang stylish. Ia senang mengikuti tren, meski kadang menabarak aturan syari dalam berbusana. Bukan hanya sekali teman-teman mengingatkannya. Kapan ya Aleya akan berubah?Nah, teman-teman ikuti kisah Aleya dalam kumpulan cerpen Hijrah Aleya karya Zata. Buku ini berisi 10 cerpen inspiratif yang akan menemani ruang baca teman-teman. Happy reading!
Hah?!Adalah satu kata terucap yang mewakili segalakebingunganku. Aku memang pulang, tapi tempat ini terasaasing untukku. Ke mana perginya sawah hijau? Ke mana perginya tanahlapang? Ke mana perginya udara menyejukkan yang dulu bisaaku hirup setiap waktu? Ke mana semua yang aku rindukan? Azra tersedot ke dalam lorong waktu. Bagaimanakahkeberlanjutan kisahnya? Yuk, cari tahu dalam buku yangberisi sebelas cerpen ini. Selamat membaca, semogaterinspirasi.