Buku Pengantar Filologi Jawa ini ditulis untuk mengisi ruang kosong mengenai pengenalan dan pengajaran naskah lama, yang dalam keilmuan disebut sebagai filologi. Karena pengantar sudah barang tentu paparan yang termaktub dalam buku ini lebih menjelaskan berbagai hal mendasar mengenai pernaskahan dan filologi, misalnya apa itu teks dan naskah, apa makananya, bagaimana perwujudannya, bagaimana penggarapan naskah secara metodologis dan dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah; serta apa itu filologi, bagaimana hubungannya dengan disiplin ilmu lain, dan bagaimana pula metodologinya.Meskipun Jawa, namun sesungguhnya buku ini dapat menjadi pegangan secara umum bagi para filolog pemula dan bagi mahasiswa yang berminat pada filologi dan pernaskahan.
Refer back this link and get bonus points
Get a bonus of 500 points for new customers just by logging in to Google