Bagi yang baru pertama kali bepergian ke luar negeri, baik untuk suatu tujuan tertentu yang bersifat bisnis maupun hanya sekadar untuk jalan-jalan, bahasa Inggris bisa menjadi kendala tersendiri yang cukup merepotkan. Keberadaan buku ini bersama Anda jelas akan sangat membantu mengatasi hal tersebut.Buku ini terdiri dari 18 unit percakapan dalam berbagai situasi, sejak keberangkatan sampai saat berada di mancanegara dan kembali lagi ke tanah air. Dengan menyajikan berbagai jenis percakapan yang bisa dipergunakan dalam berbagai situasi atau kesempatan, setiap unit sengaja disusun sedemikian rupa supaya betul-betul bisa digunakan dan membantu para pemakainya saat berada di luar negeri.
Referensikan kembali link ini dan dapatkan bonus poin
Beli produk pada link ini dan dapatkan cashback senilai: 1440
Dapatkan bonus sebesar 500 poin untuk pelanggan baru cukup dengan login google